Produk
Alat Pendukung Pengguna
Alat Pendukung Jaringan Memberi Peningkatan pada Lingkungan CNC.
Alat Transfer Data : NC Explorer
Alat Pelatihan MITSUBISHI CNC : NC Trainer / NC Trainer plus
NC Maintainer
Alat Desain Layar : NC Designer
Alat Pemantauan Jarak Jauh : NC Monitor / Alat Pemantau Jarak Jauh
Alat Pemilihan Servo
Alat Pendukung Penyetelan Servo : MS Configurator / NC Analyzer
Alat Pendukung Pengaturan Parameter : NC Configurator 2
Alat Pemrograman Sekuens : GX Developer
- Alat Transfer Data : NC Explorer
- Alat Pelatihan MITSUBISHI CNC : NC Trainer / NC Trainer plus
- NC Maintainer
- Alat Desain Layar : NC Designer
- Alat Pemantauan Jarak Jauh : NC Monitor / Alat Pemantau Jarak Jauh
- Alat Pemilihan Servo
- Alat Pendukung Penyetelan Servo : NC Analyzer / MS Configurator
- Alat Pendukung Pengaturan Parameter : NC Configurator2
- Alat Pemrograman Sekuens : GX Developer
Alat Transfer Data : NC Explorer
Dengan menghubungkan NC dan PC host lewat Eternet, data seperti program mesin dapat dibagikan dengan mudah.
Alat Pelatihan MITSUBISHI CNC : NC Trainer / NC Trainer plus
NC Trainer merupakan aplikasi untuk mengoperasikan layar dari MITSUBISHI CNC Seri M700V/M70V/E70 dan program pemesinan.
Aplikasi ini dapat digunakan untuk mempelajari pengoperasian CNC dan memeriksa operasi program pemesinan.
NC Maintainer
Alat perangkat lunak untuk PC guna melakukan perawatan (seperti pengaturan parameter, diagnosis NC dan diagnosis program PLC) pada MITSUBISHI CNC di layar pelanggan.
Alat Desain Layar : NC Designer
Dengan menata komponen standar yang siap pakai, Anda dapat membuat layar asli dengan mudah tanpa pemrograman.
Alat Pemantauan Jarak Jauh : NC Monitor / Alat Pemantau Jarak Jauh
Layar tampilan NC identik dapat ditampilkan pada PC. Dengan menghubungkan PC ke unit NC bila perlu, berbagai data dapat diperiksa dan diatur dengan menggunakan HMI yang sama seperti layar NC standar.
Alat Pemilihan Servo
Dengan memilih model konfigurasi mesin dan memasukkan spesifikasi mesin, spesifikasi motor servo optimal yang memenuhi spesifikasi dapat dipilih.
Alat Pendukung Penyetelan Servo : NC Analyzer / MS Configurator
Parameter Servo dapat disesuaikan secara otomatis dengan mengaktifkan motor menggunakan program pemesinan untuk penyetelan sinyal getaran, dan mengukur/menganalisis karakteristik mesin.
Alat Pendukung Pengaturan Parameter : NC Configurator2
Berkas data NC yang diperlukan untuk pengendalian NC dan operasi mesin (seperti parameter, data alat dan variabel umum) dapat diedit di PC.
Alat Pemrograman Sekuens : GX Developer
Alat pemrograman MELSEC, menawarkan beragam fungsi dan penggunaan yang mudah, memungkinkan untuk mendesain program dan mengatasi gangguan dengan mudah.